Implementasi Metode Term Frequency-Inverse Document Frequency Dan Cosine Similarity Untuk Penentuan Kategori Tema Film Berdasarkan Sinopsisnya
Kode Repository :SKI17/AFR/19
NPM :065114443
Nama :Andi Afriandi
Pembimbing 1 :-Iyan Mulyana, M.Kom
Pembimbing 2 :-Boldson H.S, S.Kom. MMSI
Abstrak :-IMPLEMENTASI METODE TERM FREQUENCY-INVERSE DOCUMENT FREQUENCY DAN COSINE SIMILARTY UNTUK PENENTUAN KATEGORI TEMA FILM BERDASARKAN SINOPSISNYA
Iyan Mulyana, Boldson H.S, Andi Afriandi
andi.afriandi.065114443@unpak.ac.id
Program Studi Ilmu Komputer FMIPA Universitas Pakuan Bogor
Abstrak
Aplikasi kategori tema film merupakan aplikasi berbasis website yang bertujuan untuk membantu pengguna mencari kategori tema film secara otomatis berdasarkan sinopsisnya. Pada penelitian ini, metode yang digunakan untuk menentukan kategori tema film adalah Term Frequency-Invers Document Frequency dan Cosine Similarity. Term Frequency-Invers Document Frequency digunakan untuk digunakan menentukan seberapa jauh keterhubungan kata (term) terhadap dokumen dengan memberikan bobot setiap kata, Sedangkan Cosine Similarity digunakan untuk menghitung similarity (tingkat kesamaan) antara dua objek. Adapun kekurangan pada penelitian ini adalah tema film yang digunakan sedikit.
Kata Kunci: Kategorisasi Tema Film, TF-IDF, Cosine Simmilarity, Implementasi TF-IDF dan Cosine Similarity